Ketika Anda mengunjungi sebuah event tertentu, pastinya Anda akan menemukan badut maskot atau badut yang mengusung ikon sebuah brand tertentu. Sebut saja Anda mengunjungi sebuah pameran Smartphone. Anda pastinya akan menemui badut maskot Oppo atau Vivo. Atau ketika Anda mengunjungi sebuah event tertentu, maka akan ada badut maskot yang merepresentasikan ikon event tersebut.
Penggunaan kostum badut maskot merupakan sebuah daya tarik sendiri bagi para pengunjung atau konsumen lantaran terkesan unik, kreatif dan sangat menarik. Kostum badut untuk maskot sekarang ini banyak di cari lantaran eksistensi badut juga semakin meningkat di mata publik.
Salah satu aspek yang banyak dipertimbangkan oleh pembeli ketika ingin membeli sebuah barang adalah harga. Antara satu produsen dengan produsen lainnya pastinya memberikan range harga yang berbeda. Hal ini disebabkan oleh beberapa faktor internal ataupun eksternal dalam perusahaan tersebut pastinya. Kali ini, kita akan membahas beberapa produsen kostum badut maskot yang mampu memberikan harga terbaik dan termurah dengan kualitas yang tinggi tentunya.
Berikut daftar produsen Kostum Badut Maskot terbaik dan termurah :
1. Maskot Galeri
Produsen kostum badut maskot yang pertama adalah Maskot Galeri. Maskot Galeri menyediakan harga yang bervariasi tentunya tergantung pada model kostum dan tingkat kesulitan kostum yang Anda pesan. Untuk kostum maskot, harganya berkisar antara 2 hingga 3 juta rupiah. Sementara itu, untuk kostum karakter harganya berkisar antara 1 sampai 2 juta rupiah saja. Anda bisa menghubungi Maskot Galeri untuk menanyakan masalah harga secara langsung.
Ada beberapa langkah sederhana untuk melakukan pemesanan kostum badut maskot di maskot galeri ini. Di antaranya adalah sebagai berikut :
- Mengirimkan hasil desain ke email maskotgaleri@gmail.com ataupun nomor WA 082288556633.
- Proses penawaran ataupun konsultasi kostum badut.
- Membayar DP.
- Proses produksi akan berjalan sesuai estimasi waktu yang dibutuhkan.
- Setelah kostum selesai, maka konsumen harus melakukan pelunasan.
- Pengiriman barang.
- Selesai.
Untuk lebih jelasnya, Anda bisa mengunjungi websitenya di www.maskotgaleri.com atau bisa juga langsung datang ke workshop maskot galeri.
Untuk pengerjaan kostum badut itu sendiri akan memakan waktu kurang lebih 3 sampai dengan 7 hari tergantung pada tingkat kesulitan setiap kostum badut yang dibuat.
Untuk proses pengambilan, Anda bisa langsung mengambilnya di tempat atau juga bisa menggunakan berbagai jasa ekspedisi.
2. Produsen Kostum Badut
Anda bisa mengunjungi alamat websitenya di produsenkostumbadut.com atau Anda juga menghubunginya via WA di 087826938247.
Berikut ini list harga yang bisa Anda dapatkan dari Produsen Kostum Badut.
*Harga Kostum Badut Karakter Kualitas 1 Rp.1.750.000,
*Harga Badut Maskot Perusahaan Rp. 2.950.000,-
Untuk harganya, untuk pemesanan lebih dari 1 kostum. Anda bisa mendapatkan harga yang lebih murah. Produsen Kostum Badut ini juga melayani berbagai jenis klien seperti Trans Tv, RCTI maskot lumba- lumba, AN TV Maskot Marsha & Bears, hotel Padma Bali, Pertamina dengan maskot Hughos, PT. Craka Indah dan lain sebagainya.
Selain menyediakan jasa pembuatan kostum badut. Konsumen yang satu ini juga menyediakan jasa pemesanan badut seperti paket jasa badut ulang tahun dan sebagainya. Alamat gerai / Workshop : Jl. Alamanda 1 – Pahlawan – Bandung – Jawa Barat.
3. Mascotsindo
Produsen kostum badut terbaik yang selanjutnya adalah Mascotsindo. Informasi kontak :
Telepon Kantor : 021 – 7442311
WhatsApp : 0857 1836 2098
Telepon Seluler : 0878 8696 2457
Alamat Kantor : Jalan pluto dalam 1 No 24. Pisangan – Ciputat. Banten 15419
E-mail : mascotindo@gmail.com
Harga kostum badut yang ditawarkan oleh Mascotsindo adalah sebagai berikut :
Harga kostum maskot badut dimulai dari harga Rp. 3.750.000 s/d Rp. 6.000.000
Harga Kostum badut karakter dimulai dari Rp. 3.000.000 s/d Rp. 7.500.000
Harga tersebut sangat dipengaruhi oleh beberapa faktor, antara lain adalah :
- Tingkat kesulitan pengerjaan kostum badut yang diinginkan.
- Ukuran atau size.
- Jumlah pemesanan.
- Spesifikasi tertentu yang diminta oleh konsumen, seperti penggunaan bahan jenis tertentu sampai dengan desain serta penambahan berbagai aksesories tambahan.
4. Inimaskot
Produsen kostum badut maskot yang selanjutnya adalah Inimaskot. Informasi Kontak :
Alamat Gerai : Jl. Awiligar gang alamanda 2 kp. Bojongkacor no. 54 rt 01/13 kel. Cibeunying kec. Cimenyan.
E-mail : innamaskot@gmail.com
WhatsApp : +62 81233494450
Anda bisa melakukan pemesanan secara online atau juga secara offline dengan mengunjungi gerai secara langsung. Inimaskot telah memiliki banyak sekali pengalaman dalam bidang pembuatan kostum badut ini sehingga kualitasnya tak diragukan lagi. Selain itu, harganya pun juga bervariasi. Antara ratusan ribu hingga jutaan rupiah tergantung pada spesifikasi barang yang Anda pesan.
5. KostumMaskot.com
Produsen kostum badut maskot yang selanjutnya adalah Kostummaskot.com. harga untuk kostum badut yang maskot dipatok mulai dari 2,6 juta per buahnya. Untuk harga kostum badut karakter harganya bisa dibawah 2 juta tergantung spesifikasi yang ingin Anda tambahkan pada kostum badut tersebut.
Anda juga bisa mendapatkan harga yang lebih murah terutama ketika sedang ada promo yang diadakan. Pemesanan dalam jumlah banyak juga bisa lebih murah lho. Anda bisa mengunjungi gerai Kostumaskot.com ini di alamat berikut :
Jln Raya Alamanda No. 60 Belakang Taman Makam Pahlawan, Bandung, Jawa Barat.
Atau Anda bisa menghubungi kontak di bawah ini :
Telepon / WhatsApp : 081323034898 / 087826938247
Email : muadz@gmail.com
Pin BB : 239765CB
Bagaimana cara melakukan pemesanan? Anda bisa langsung datang ke lokasi ataupun menghubungi WA di atas dan mengirimkan desain yang Anda inginkan melalui email. Setelah itu, Anda harus memberikan DP minimal 1 juta rupiah. Proses pembuatannya membutuhkan waktu sekitar 7 hari. Anda bisa langsung mengambilnya di lokasi atau kostum badut pesanan Anda juga bisa dikirimkan via ekspedisi seperti JNE, JNT, Panca Kobra dan berbagai ekspedisi travel atau cargo lainnya sesuai dengan daerah Anda.
Kesimpulan
Itulah beberapa produsen kostum badut untuk maskot murah yang bisa kita bahas kali ini. harga tersebut tentunya sangatlah variatif. Namun, jika dibandingkan dengan produsen lain. Harga di atas sudah termasuk harga standar yang murah terlebih jika dibandingkan dengan kualitas yang bisa Anda dapatkan.
Produsen tersebut juga melengkapi layanan pemesanan secara online yang tentunya akan semakin mempermudah Anda untuk melakukan pesanan. Anda tidak perlu datang ke lokasi secara langsung. Cukup hubungi dan konfirmasi pesanan lewat WA dan kirimkan desain via Email. Maka, pesanan Anda akan langsung di proses.
Itulah beberapa informasi yang bisa penulis sampaikan. Semoga informasi mengenai produsen kostum badut untuk maskot tersebut bisa Anda jadikan bahan pertimbangan terlebih ketika Anda sedang mencari produsen terbaik dan terpercaya untuk pembuatan kostum badut yang sedang Anda butuhkan.
Semoga bermanfaat untuk anda yang ingin berusaha ataupun memberikan branding kepada konsumen anda dengan menggunakan kostum badut untuk maskot , sehingga konsumen mampu mengingat dan terpatri di dalam hati konsumen dengan melihat karakter dari kostum badut tersebut